OFF: test event purchase

Lagi cari hadiah atau mainan buat si kecil?
yang bikin mereka aktif dan kreatif?

Ada Prakardus,
Mainan edukatif bikin anak jauh dari HP

Saat si kecil dapat hadiah, kenangannya akan mereka ingat sampai dewasa.

Tapi nggak banyak mainan yang memberi manfaat lebih pada tumbuh kembangnya.

Manfaat Mainan
Edukatif

Dirangkum dari website Sahabat Keluarga Kemendikbud, berikut 13 manfaat dan fungsi mainan edukatif bagi anak:

  • Meningkatkan kreativitas dan perkembangan anak.
  • Melatih kemampuan motorik.
  • Melatih konsentrasi.
  • Menumbuhkan rasa percaya diri.
  • Mengenalkan konsep logika sederhana.
  • Bisa untuk bersosialisasi.
  • Menciptakan situasi bermain tapi belajar.
  • Mengenal konsep sebab akibat.
  • Memberi stimulus dalam pembentukan perilaku.
  • Melatih kemampuan verbal dan bahasa anak.
  • Menambah pengetahuan dan wawasan.
  • Mengenalkan warna, bentuk, dan tekstur.
  • Media pembelajaran

Source: berita KOMPAS.com

Honest Review

"Terima kasih, Prakardus seru!.. lumayan gampang bikinnya..."
Donna Agnesia
Artis

Varian Produk Prakardus

Harga Satuan Sampai
RP. 95ribuan

Beberapa media
yang pernah meliput Prakardus

Beberapa brand yang pernah bekerja sama dengan Prakardus

Pertanyaan dan jawaban

Bisa untuk 4-8 tahun. Namun produk Prakardus memerlukan proses melepas pola, melipat & mengelem untuk menyatukan antar pola. Jadi untuk usia 4-5 tahun  bisa dibantu dan didamping.

Garansi uang kembali jika barang tidak sesuai dengan pemesanan

Prakardus adalah produk mainan/ prakarya DIY  (do it yourself). Berupa lembaran kardus yang sudah berpola, tinggal dilepas, dilipat dan ditempel untuk dibentuk menjadi benda-benda yang berguna buat anak-anak.

Ada. Kami menyediakan tutorial berupa paperless instruction,

link-
nya sudah disertakan di setiap pembelian produk Prakardus

Mau tanya promo lainnya?
Atau beli lewat Shopee atau Tokopedia?
Langsung chat admin,
klik link di bawah ini

© Copyright 2021 prakardus  🇮🇩